BLOGGER TEMPLATES AND TWITTER BACKGROUNDS »

Rabu, 19 Januari 2011

copy dan cut

COPY & CUT

COPY (MENYALIN DATA)

Seringkali kita menjumpai kesamaan kata, kalimat, ataupun paragrap yang sama dalam ketikan kita. Apabila kita mengalami hal ini kita dapat mempersingkat pekerjaan kita dengan memanfaatkan fasilitas COPY yang terdapat pada menu EDIT. Pertama-tama kita pilih terlebih dahulu ketikan kita yang akan kita salin dengan jalan Blok teks dengan menggunakan tombol SHIFT dan anak panah, setelah itu masuk menu Edit>Copy … setelah itu tentukan lokasi tempat penyalinan ketikan kita, kemudian pilih fasilitasEdit>Paste … (ingat perintah Copy ini selalu diikuti dengan perintah paste) untuk mempercepat pekerjaan kita, kita bisa memanfaatkan Tombol Hotkey. Perintah Copy hotkey nya ctrl+C sedangkan perintah paste dapat kita gunakan tombol ctrl+V.



CUT (memindahkan ketikan)


Kadang dalam melakukan ketikan kita mengalami kesalahan tempat atau posisi ketikan, kita dapat memindahkan memindahkan ketikan kita dengan jalan pilih teks yang akan kita pindah ( gunakan shift dan anak panah) setelah itu kita masuk menu Edit>Cut… setelah itu tentukan lokasi pemindahan, masuk menu Edit>Paste… (ingat perintah Cut ini juga selalu diikuti dengan perintah paste) untuk mempercepat pekerjaan kita, kita bisa memanfaatkan Tombol Hotkey. Perintah Copy hotkey nya ctrl+X sedangkan perintah paste dapat kita gunakan tombol ctrl+V.

0 komentar: